Kok namanya jorok? Kata 'Kentut' berasal dari nama tanaman daun kentut yang punya nama lain sembukan.
Disebut daun kentut karena daun ini memiliki aroma seperti kentut. Daun ini digunakan sebagai campuran nasi kemudian dibungkus dengan daun pisang saat dibakar, aromanya sangat khas.
Nasi kentut biasanya disajikan dengan beragam lauk enak seperti ayam goreng, ikan teri, sambal dan lalapan. Harganya biasanya sekitar Rp 15.000.
Komentar
Posting Komentar